Uraian Pemeriksaan : Fraktur komplit pada collum phalangs proksimal digiti I pedis dextra dengan minimal displacement fragmen fraktur. Tampak fraktur komplit pada basis phalangs proksimal digiti III pedis dextra dengan minimal displacement fragmen fraktur. Besar, bentuk, dan struktur trabekula os. tarsalia, metatarsalia , dan phalanges digitales lainnya pedis dextra dalam batas normal. Sela dan permukaan sendi pedis dextra dalam batas normal. Tidak tampak lesi litik sklerotik.
Kesan (Kesimpulan): Fraktur komplit collum phalangs proksimal digiti I pedis dextra dan fraktur komplit basis phalangs proksimal digiti III pedis dextra dengan minimal displacement fragmen fraktur. Tidak tampak tanda infeksi dan dislokasi sendi
Catatan : Fraktur komplit pada collum phalangs proksimal digiti I pedis dextra dengan minimal displacement fragmen fraktur. Tampak fraktur komplit pada basis phalangs proksimal digiti III pedis dextra dengan minimal displacement fragmen fraktur. Besar, bentuk, dan struktur trabekula os. tarsalia, metatarsalia , dan phalanges digitales lainnya pedis dextra dalam batas normal. Sela dan permukaan sendi pedis dextra dalam batas normal. Tidak tampak lesi litik sklerotik.
Hasil : Fraktur komplit collum phalangs proksimal digiti I pedis dextra dan fraktur komplit basis phalangs proksimal digiti III pedis dextra dengan minimal displacement fragmen fraktur. Tidak tampak tanda infeksi dan dislokasi sendi