Module limbah ini digunakan untuk melakukan pencatatan penerimaan, pemusnahan atau proses pengolahan limbah, pada module ini juga dapat ditambahkan sesuai dengan kebutuhan dari faskes untuk add ons feature yang terdapat dalam layanan pengelohan limbah, sehingga dokumentasi pencatatan limbah dapat mudah di akses.